Tetap Tingkatkan Kewaspadaan,Personil Jaga Mako Polres Wakatobi Lakukan Patroli

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Personil penjagaan Mako Polres Wakatobi tetap menjaga kewaspadaan dan keamanan Mako Polres baik pada siang hari maupun pada malam hari.

Hal ini terlihat, yang mana Anggota Jaga Mako Polres Wakatobi terus melakukan kegiatan patroli disekitaran Mako, Rabu ( 23/5-2018 ) pukul 00.45 Wita.

Pada kegiatan ini Anggota Jaga Mako terus melakukan kegiatan Patroli, hal ini untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, sehingga Anggota Jaga dituntut menjaga keamanan dan memperkuat penjagaan demi keamanan mako, tutur KSPKT IPDA Alawudin melalui Anggota Jaga Bripka Baharudin.

Selain itu ia juga menambahka, patroli mako ini diharapkan nantinya mako Polres Wakatobi akan lebih nyaman dan bebas dari gangguan kamtibmas, pungkasnya.

Tinggalkan Komentar