Wakapoldasultra Pantau Ujian Nasiaonal SMA

Tribratapoldasultra.com_Polda Sultra,Wakapolda Sultra Drs. Bambang Prihambadha, SH. M.Hum memantau langsung
pengamanan pelaksanaan ujian nasional tingkat SMA di kota kndari,senin (10/4/2017).
Pemantauan langsung oleh Wakapolda  adalah untuk memastikan UN di Kota kendari ini berlangsung dengan aman dan
lancar.
Pada pemantauan tersebut wakapolda di dampingi oleh Dirbinmas Kombes POl.Erfan Prasetyo,Karo SDM KOmbes POl.,dan Kapolres Kendari Akbp Sigid Haryadi,S.ik.
Mengawali pantauan tersebut wakpolda sultra memulai dari SMA negeri 1 kendari.ditemui wakapoldasultra kepala sekolah  Drs.Tryanto,Ms.M.Pd mengatakan ujian kali ini di ikuti sebanyak 414 siswa/i.
Menurut Wakapoldasultra polisi yang di turunkan meliputi pengamanan tertutup dan terbuka dn di sebar ke setiap sekolah menengah atas sekota kendari.
“Polisi melakukan pengamanan agar suasana ujian bisa berlangsung
tenang dan siswa bisa berkonsentrasi. Polisi hanya memantau saja, agar pelaksanaan ujian berjalan lancar dan tidak ada kecurangan yang terjadi.”ungkapnya.

Tinggalkan Komentar