Dukung Ketahanan Pangan Dan Makan Bergizi Gratis, Polres Konsel Launching Program P2L Berkelanjutan
Konsel. Launching Program P2L yang berintegrasi dan berkelanjutan ini adalah bentuk keseriusan Polres Konsel dalam mendukung program ketahanan pangan dan makan bergizi gratis , khususnya di wilayah hukum Polres Konsel ” terang Kapolres Konsel AKBP Febry Sam, SIK, M.Si ( Senin , 24 / 2 / 2025 ). Bertempat di Pekarangan Pangan Lestari ( P2L) […]