Polda Sultra Gelar Apel Pasukan Operasi Keselamatan Anoa 2025, Tingkatkan Disiplin Berlalu Lintas untuk Wujudkan ASTA CITA
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Sultra, 10 Februari 2025 – Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar apel pasukan dalam rangka Operasi Keselamatan Anoa 2025, Senin (10/2/2025). Apel yang dipimpin langsung oleh Wakapolda Sultra, Brigjen Pol. Amur Chandra Juli Buana, S.H., M.H., ini dihadiri oleh pejabat utama Polda Sultra, personel gabungan Polri-TNI, serta Dinas Perhubungan (Dishub). Operasi ini […]