Sidang Kelulusan Tamtama Polri, 32 Calon Siswa Dinyatakan Lulus.
Sidang terbuka penentuan kelulusan penerimaan tamtama polri gelombang I T.A 2023 panitia daerah Polda Sultra dibuka secara langsung oleh Karo SDM Polda Sultra Kombes Pol F. Guntur Sunoto, S.I.K, Kamis (23/11/2022), di Aula Dachara Polda Sultra, yang diikuti oleh panitia, peserta serta orang tua peserta melalui zoom meeting dari polres masing-masing. Total dari 54 peserta […]
Sidang Kelulusan Tamtama Polri, 32 Calon Siswa Dinyatakan Lulus. Read More »










