Author name: tbnewssultra

LatPra Ops Sikat Anoa 2022, Ini Sasaran Operasinya.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Biro Ops Polda Sultra menggelar Latihan Pra Operasi (Latpra Ops) Sikat Anoa 2022 di Aula Adhy Pradana Dit Samapta, Rabu (09/10/2022). Latpra Ops dibuka langsung oleh Kabag Binops Biro Ops Polda Sultra AKBP Lilik Istiyono, S.I.K serta diikuti oleh peserta dari satker gabungan. Operasi sikat anoa dilaksanakan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif […]

LatPra Ops Sikat Anoa 2022, Ini Sasaran Operasinya. Read More »

Biro SDM Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konseling.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Menggadeng Himpunan Psiklogi Indonesia (HMPSI) Sulawesi Tenggara, Biro SDM Polda Sultra menggelar pelatihan peningkatan kemampuan peer konseling bagi konselor jajaran polda sultra, Rabu (09/10/2022). Dibuka oleh Kabag Binkar Biro SDM AKBP Zainal Rio Chandra Tangkari, S.H., S.I.K., M.H, pelatihan peer konseling merujuk pada peraturan As SDM Kapolri Nomor 2 Tahun 2018 tentang pelayanan

Biro SDM Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konseling. Read More »

Seluruh jajaran Polri, segenap jiwa, raga, dan pikiran dikerahkan untuk menyukseskan agenda besar dunia KTT G20 di Bali.

PKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo tidak hanya menumpahkan segenap pikiran, fisik, tatapi juga kekuatan jiwa untuk mengamankan perhelatan internasional yang dihadiri para pemimpin dunia G20. Beberapa waktu lalu, sebelum gelar pasukan Operasi Puri Agung 2022, Kapolri menyempatkan diri untuk berkunjung ke beberapa pesantren dan bersilaturahmi dengan para kiai dan santri. Seraya berharap para kiai dan

Seluruh jajaran Polri, segenap jiwa, raga, dan pikiran dikerahkan untuk menyukseskan agenda besar dunia KTT G20 di Bali. Read More »

Biro SDM Polda Sultra Laksanakan Post Assessment Untuk Kembangkan Kompetensi Dalam Pelaksanaan Tugas.

Biro Sumber Daya Manusia (Ro SDM) Polda Sultra menyelenggarakan kegiatan Post Assessment Polda Sultra tahun anggaran 2022 dengan tema “Mengembangkan Kompetensi Manajerial Dalam Meningkatkan Kualitas SDM Unggul Menuju Polri Yang Presisisi”, Selasa 08 November 2021. Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Biro SDM Polda Sultra, Kombes Pol F. Guntur Sunoto di Hotel Azizah Syariah, Kendari. Dalam

Biro SDM Polda Sultra Laksanakan Post Assessment Untuk Kembangkan Kompetensi Dalam Pelaksanaan Tugas. Read More »

Aniyanya Istrinya Sendiri, Seorang Pria Di Wolowa Diamankan Polisi.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Kepolisian Sektor (Polsek Wolowa) mengamankan seorang pria warga Desa Sukamaju Kecamatan Wolowa Kabupaten Buton dengan inisial LU, 38 tahun, warga Desa Sukamaju Kecamatan Wolowa Kabupaten Buton dengan sangkaan telah melakukan tindak pidana kekerasan rumah tangga (KDRT) dan penganiayaan terhadap istrinya sendiri berinisial WN, Sabtu 5/11/2022 Adapun kronologis kejadian bermula dari cekcok antara LU dan Istrinya

Aniyanya Istrinya Sendiri, Seorang Pria Di Wolowa Diamankan Polisi. Read More »

Gelar Operasional Dalam Rangka Anev Sitkamtibmas Terkini dan Antisipasi Giat Akhir Tahun 2022.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Biro Ops Polda Sultra menggelar gelar operasional yang bertempat di Aula Dachara dibuka oleh Kapolda Sultra Irjen Pol. Drs. Teguh Pristiwanto, diikuti Wakapolda Sultra Brigjen Pol. Drs. Waris Agono, M.Si, Rabu (02/11/2022). Gelar operasional juga turut dihadiri oleh pju polda sultra dan kapolres jajaran, Kepala BPOM Kendari serta Kadis Perindag Sultra. Gelar operasional

Gelar Operasional Dalam Rangka Anev Sitkamtibmas Terkini dan Antisipasi Giat Akhir Tahun 2022. Read More »

Personil Ditlantas Polda Sultra BKO ke Polda Bali untuk Pengamanan G20.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Sebanyak 50 (Lima Puluh) personil dari Direktorat Lalu Lintas Polda Sulawesi Tenggara (Sultra), di berangkatkan untuk ditempatkan sebagai personil Bawah Kendali Operasi (BKO) ke Polda Bali. Pemberangkatan personil Ditlantas Polda Sultra di lepas langsung Direktur Lalu Lintas Polda Sultra, Kombes Pol Rahmanto Sujudi, di lapangan apel Satuan Polisi Jalan Raya (PJR) Polda Sultra,

Personil Ditlantas Polda Sultra BKO ke Polda Bali untuk Pengamanan G20. Read More »

Razia Narkoba di Kos-kosan, 8 Orang Positif Shabu.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Direktorat Reserse Narkoba Polda Sultra menggelar razia narkoba disejumlah kos-kosan di Kota Kendari, Jumat (28/10/2022), yang dipimpin langsung oleh Wadir Narkoba AKBP Debby Asri Nugroho, S.H.,.S.I.K beserta personel gabungan lainnya dari Dit Reskrimum, Samapta, Bid Dokkes, Bid Propam dan POM AD. “Sasaran Razia Narkoba di Kos dengan melakukan penggeledahan baik orang maupun tempat

Razia Narkoba di Kos-kosan, 8 Orang Positif Shabu. Read More »

Bid Dokkes Rangkul Stakehodler Dalam Penanganan Ginjal Akut

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Kasus gangguan gagal ginjal akut kini menjadi atensi nasional hingga ke Sulawesi Tenggara, Bid Dokkes Polda Sultra sebagai salah satu pemangku kepentingan merangkul stakehodler dalam penangan kasus tersebut. Hingga kini bid dokkes merangkul Dinkes Sultra, BPOM, rumah sakit, apotek hingga distributor farmasi. “Koordinasi dengan stakehodler terkait, Kolaborasi dengan dinkes sultra dan semuanya untuk

Bid Dokkes Rangkul Stakehodler Dalam Penanganan Ginjal Akut Read More »

HUT Ke-71 Humas Polri, Personel Bid Humas Polda Sultra Bagi Sembako ke Kaum Dhuafa.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Bid Humas Polda Sultra melaksanakan bakti sosial dengan berbagi sembago, Rabu (26/10/2022). Bakti sosial ini dilaksanakan secara mobile dalam tiga wilayah di Kota Kendari yaitu Kecamatan Poasia, Anggoeya dan Tobimeita. Bakti sosial dilaksanakan secara mobile dengan menyediakan 25 paket yang diperuntukkan kepada warga yang membutuhkan. “Bantuan ini kita berikan kepada kaum dhuafa yang

HUT Ke-71 Humas Polri, Personel Bid Humas Polda Sultra Bagi Sembako ke Kaum Dhuafa. Read More »