Kapolsek Bonegunu Buton Utara Ikut Tanam Padi bersama Masyarakat

Kapolsek Bonegunu bersama anggota Polsek menghadiri acara Tanam Padi dilahan kebun Desa Gunung sari dilahan Padi Masyarakat di Kecamatan Bonegunu Kabupaten. Buton Utara,Sultra, Senin, 30 jan 2017.
Selain Silaturahmi kegiatan Tersebut Giat tersebut dilaksanakan dengan kandung maksud agar terjalin hubungan dan komunikasi yang baik antara masyarakat dan Polri khususnya di wilayah Kecamatan Bonegunu
Kapolsek Bonegunu dalam Kegiatan tersebut tidak lupa memberikan Himbauan kepada masyarakat yang hadir agar tetap menjaga silaturahmi baik antar sesama agama atau masyarakat di Kecamatan Bonegunu.
” Mari kita jalin kerjasama dan hindari perpecahan dan jangan mudah terpropokasi dengan berita yang belum tentu kebenarannya” Ujar kapolsek
Kapolsek juga menyampaikan agar bila terjadi permasalahan, jangan segan segan Menghubungi Polsek agar cepat ditindak lanjuti.

Tinggalkan Komentar