Tribratanews.sultra.polri.go.id-Mendekati Hari Raya Idhul Fitri aktivitas masyarakat makin meningkat terutama dalam hal berbelanja seperti kebutuhan bahan pokok juga kebetuhan lainnya.
Iptu Abd Haris selaku kapolsek konda memerintahkan unit patroli dan Babinkantibmas Bripka Aburisal untuk memantau dan menjaga aktivitas masyarakant dipasar rakyat yang bertempat didesa Ambololi yang merupakan satu-satunya pasar tradisional di kecamatan konda kab konsel pada hari Kamis (07/06/2018) jam 10.00 WITA.
Bripka Aburisal selaku BKTM desa Ambololi memberi himbauan dan pesan-pesan Kantibmas kepada para pengunjung baik pembeli maupun penjual dipasar agar selalu waspada krn tdk menutup kemungkin ada plaku kriminal berkeliaran dipasar seperti pelaku copet..
Karna posisi atau tempat berdirinya pasar tradisional kec konda bertempat didesa Ambololi dan pasar tersebut berada dipinggir jalan poros kendari – konsel sehingga akan rawan terjadinya laka lantas, oleh sebab itu Bripka Aburisa jg membantu mengatur arus lalulintas dan menata parkiran agar tdk mengganggu aktipitas penggguna jalan lainnya.
Pasar tradisional kec. konda buka 2 (kali) dalam Kamis yaitu pada hari kamis dan minggu, dan aktipitas jual beli berakhir pada jam 13.00 wita.