Pastikan keamanan dan kelancaran arus kendaraan pada jam sibuk pelajar menuju sekolah, Personel Satlantas Polres Muna rutin laksanakan pengaturan
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Muna – Setiap pagi hari, sejumlah personel Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Muna hadir di titik-titik rawan kemacetan dan penyeberangan sekolah yang ada dalam wilayah Kota Raha, Kabupaten Muna. Kehadiran Personel Satuan Lalulintas merupakan bagian dari kegiatan rutin pengaturan lalu lintas demi memastikan keamanan dan kelancaran arus kendaraan, terutama pada jam sibuk […]