Berita

PPKM Darurat,Kapolda Sultra Terus Salurkan Bantuan Dari Pemerintah.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Sesuai dengan instruksi Panglima TNI dan Kapolri untuk seluruh jajaran TNI-Polri di wilayah tentang percepatan penyaluran bantuan sosial (bansos) PPKM darurat kepada masyarakat. Terutama untuk warga yang perekonomiannya terdampak akibat pandemi COVID-19. Kapolda Sultra Irjen Pol..Drs.Yan Sultra I,S.H., merespon instruksi Kapolri dengan turun langsung memberikan Bantuan Sosial PPKM darurat terhadap masyarakat yang membutuhkan. Usai memberikan […]

PPKM Darurat,Kapolda Sultra Terus Salurkan Bantuan Dari Pemerintah. Read More »

Kapolres Kolaka Utara, Besuk Anggotanya Yang Sakit Akibat Lemparan Batu Saat Pengamanan Demo.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Salah satu hal yang paling penting dalam sebuah organisasi adalah kebersamaan dan kepedulian antara anggota dengan pimpinan, itulah yang selalu dikatakan oleh Kapolres Kolaka Utara, AKBP I Wayan Riko Setiawan, S.IK, M.H. Kapolres AKBP I Wayan Riko Setiawan, S.IK, M.H beserta PJU,Ketua Cabang Bhayangkari Kolaka Utara Ny. WULAN WAYAN RIKO dan Wakil Ketua Cabang Bhayangkari

Kapolres Kolaka Utara, Besuk Anggotanya Yang Sakit Akibat Lemparan Batu Saat Pengamanan Demo. Read More »

Peresmian Kampung Tangguh Anti Narkoba Polres Konawe Selatan.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Kapolres Konawe Selatan Hadiri Peresmian Kampung Tangguh Anti Narkoba dan Dalam kunjungan tersebut Kapolres Konsel bersama Wabub Konsel Rasyid S.Sos M.Si di dampingi Kasat Narkoba AKP Ismail Pali S.H.M.M, Kasat Lantas Iptu Syahrul,Kapolsek Watumeeto Iptu Heru Purnomo, Kasi Humas Polres Konawe Selatan AKP Muslimin Ganyu, Dandim 1417/Kendari yang di wakili oleh Mayor Inf Hamza Budi

Peresmian Kampung Tangguh Anti Narkoba Polres Konawe Selatan. Read More »

Irjen Yan Sultra Turun Langsung Berikan Bantuan PPKM di Kota Kendari.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Wujud kepedulian TNI-Polri dalam masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kota Kendari ditunjukkan langsung dalam giat bakti sosial untuk memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdampak. Seperti yang ditunjukkan oleh Kapolda Sultra Irjen Pol. Drs. Yan Sultra, S.H saat memberikan sembako kepada masyarakat yang terdampak PPKM di Kelurahan Korumba, Kecamatan Mandonga, Kota Kendari.

Irjen Yan Sultra Turun Langsung Berikan Bantuan PPKM di Kota Kendari. Read More »

Tim Jatanras Polres Muna, Bekuk Pelaku Begal.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Polres Muna_Satuan Satuan Reskrim Polres Muna (Reskrim) berhasil mengungkap kasus penjambretan di wilayah hukumnya. Hal itu terbukti dengan tertangkapnya  pelaku jambret, DYM (16). Kapolres Muna, AKBP.Debby Asri Nugroho, SH. S.I.K, melalui Kasat Reskrim Polres Muna, IPTU. HAMKA, SH. MM mengatakan, sesuai laporan yang diterima, jambret itu terjadi pada hari senin  tanggal 12 Juli 2021, Sek

Tim Jatanras Polres Muna, Bekuk Pelaku Begal. Read More »

Polres Kendari Berhasil Amankan 13,76 Gram Shabu Yang Disembunyikan Dalam Kaleng Khong Guan.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Sat Reserse Narkoba Polres Kendari berhasil mengamankan pelaku pengedar narkotika jenis shabu  Pada hari Kamis tanggal 01 Juli 2021 sekitar pukul 23.00 wita, di Di Kos Inayah Jln. Manggis Kel. Bende Kec. Kadia Kota Kendari. “Dari tangan tersangka berinisial MA (28), diamankan  sebanyak 31 sachet seberat 13,76 gram Shabu,” ungkap Kabag Ops Polres Kendari AKP

Polres Kendari Berhasil Amankan 13,76 Gram Shabu Yang Disembunyikan Dalam Kaleng Khong Guan. Read More »

Polsek Bondoala Datangi Tempat Kejadian Kebakaran Mobil.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Personel Polsek Bondoala Bripka Halim dan Bripka Iwan Yusuf mendatangi tempat kejadian kebakaran sebuah mobil jenis Toyota Avanza No. Polisi : DT 1515 GB, Rabu (14/7/2021). Kapolsek Bondoala Iptu Kadek Sujayana, SH saat dikonfirmasi oleh Humas Polres Konawe membenarkan kejadian tersebut. “ Kronologis kejadianya pada hari Rabu 14 Juli 2021 pukul 08.30 wita bertempat di

Polsek Bondoala Datangi Tempat Kejadian Kebakaran Mobil. Read More »

Wakapolda Bersama PJU Polda Sultra Bakti Sosial Disaat PPKM.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kota Kendari rupanya dirasakan dampaknya oleh masyarakat terutama dalam masalah ekonomi. Dalam masa PPKM ini banyak aktifitas dan usaha masyarakat yang harus terkena dampak, penurunan pendapatan mereka cukup turun drastis. Situasi genting ditengah pandemi covid-19 saat ini, Pejabat Utama (PJU) Polda Sultra melaksanakan bakti sosial untuk

Wakapolda Bersama PJU Polda Sultra Bakti Sosial Disaat PPKM. Read More »

Tanah Longsor, Polres Konawe Utara Turun Ke Lokasi Membantu Korban.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Tanah longsor terjadi diwilayah Desa Tapunggaya, Kecamatan Molawe, Kabupaten Konawe Utara (Konut), Sulawesi Tenggara (Sultra). Akibat insiden itu rumah warga hancur tertimbun rata dengan tanah. Tak hanya itu, Sarana Pendidikan turut hancur akibat hantaman tanah longsor. Personil Polres Konawe Utara Di terjunkan Ke Lokasi Kejadian Untuk Membantu Dan Mengevakuasi Warga Yang Butuh Pertolongan, Peristiwa itu

Tanah Longsor, Polres Konawe Utara Turun Ke Lokasi Membantu Korban. Read More »

Pasien Gizi Buruk: Aksi Cepat,2 Personel Polres Buton Bersama Komunitas Kab.Buton Galang Dana.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Aksi Cepat Tanggap,Briptu Ade Machmuddin Hamzah bersama Briptu Artimiati personel Sat Intelkam Polres Buton,bedarsarkan perintah Kapolres Buton,AKBP Gunarko,S.I.K.,M.Si melakukan penggalangan dana untuk meringankan beban pasien “Nurhafizah”, balita yang sedang menderita  gizi buruk berasal dari Dusun Asa,Desa Banabungi,Kecamatan Pasarwajo,Kabupaten Buton,Sulawesi Tenggara. Nurhafizah,3th kini sedang menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Buton,  “Dari dana

Pasien Gizi Buruk: Aksi Cepat,2 Personel Polres Buton Bersama Komunitas Kab.Buton Galang Dana. Read More »