Kapolda Sultra Besuk Anggotanya Di Rumah Sakit Bhayangkara
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Personel Polda Sultra yang mengalami tindakan kekerasan oleh sejumlah oknum mahasiswa kini tengah dirawat di RS Bhayangkara, personel tersebut mengalami sejumlah luka dibeberapa bagian tubuh diantaranya kepala dan lengan. Diantara personel polisi yang mengalami tindakan kekerasan yakni Aipda Yusuf dan Bripka M. Ridwan, mereka berdua sedang dalam masa perawatan intensif di RS Bhayangkara. […]
Kapolda Sultra Besuk Anggotanya Di Rumah Sakit Bhayangkara Read More »