Kapolres Konsel Hadiri Tablik Akbar dan Doa Bersama Menuju Pemilu 2019 Damai
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Sabtu, 17 November 2018 sekira pukul 20.30 Wita, bertempat di Lapangan Kota Andoolo Kab. Konawe Selatan ( Konsel ) digelar acara Do’a dan Sholawat bersama dalam rangka menuju Pemilu 2018 yang aman dan damai. Kegiatan Do’a dan Sholawat bersama tersebut, dipimpin oleh Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf (Ulama Besar dari Kota Surakarta […]
Kapolres Konsel Hadiri Tablik Akbar dan Doa Bersama Menuju Pemilu 2019 Damai Read More »