Kawal Debat Publik, Polres Konawe Siagakan 260 Personelnya Plus TNI
Tribratanews.sultra.polri.go.id –Debat publik Calon Bupati dan Wakil Bupati Konawe berlangsung di gedung Wekoila, Jumat (11/5/2018) pukul 19.30 Wita. Acara debat mendapat pengawalan ketat dari 230 personel Polres Konawe serta 30 anggota TNI. Salah satu tugas pengamanan adalah menertibkan partisipan yang akan memasuki gedung pelaksanaan debat. Izin masuk gedung akan diberikan bila memiliki kartu pengenal khusus […]
Kawal Debat Publik, Polres Konawe Siagakan 260 Personelnya Plus TNI Read More »