Antisipasi Balap Liar dan Knalpot Brong , Tawuran, di Bulan Ramadhan , Tim Patroli Perintis Presisi dan Sat Lantas Polresta Kendari Gelar Operasi Rutin.
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Kendari – Dalam menciptakan suasana Ramadhan yang menenangkan, aman , nyaman dan menyenangkan selama bulan suci ramadhan Polresta Kendari menggelar operasi penertibaan terhadap aksi kejahatan dan penggunaan knalpot brong atau resing bising di wilayah hukum Polresta Kendari, Operasi di gelar Selasa ( 4/3/2025 ) sore – malam. Kapolresta Kendari, Kombes Pol. Eko Widiantoro,S.I.K.,M.H, […]