Polisi Kita

Persiapan Idul Fitri 1443 H, Polda Sulta Laksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Anoa 2022.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Petugas gabungan melaksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Anoa 2022 di Lapangan Apel Mapolda Sultra, Jumat (22/4/2022). Apel yang digelar pagi hari ini terkait untuk menjamin keamanan masyarakat dalam perayaan Idul Fitri 1443 H serta kelancaran arus mudik lebaran di Sulawesi Tenggara. “Rencana gelarnya pada tanggal 27 April, dan pagi hari ini akan […]

Persiapan Idul Fitri 1443 H, Polda Sulta Laksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Anoa 2022. Read More »

Peringati Hari Kartini, Polwan Polda Sultra Bagi-bagi Takjil Buka Puasa.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Polda Sultra, Dalam Bulan Suci Ramadhan ini, Personil Polda Sultra khususnya Polisi Wanita (Polwan) berbagi berkah Ramadhan dengan berbagi takjil. Dalam berbagi takjil ini Personil Polwan dipimpin langsung oleh Ibu Karo Rena Polda Sultra Kombes Pol.Dra Yulia Agustin Selfa Triana,M.M. Pembagian Takjil ini dibagi menjadi 10 titik lokasi dikota Kendari, yang masing-masing regu berjumlah 11

Peringati Hari Kartini, Polwan Polda Sultra Bagi-bagi Takjil Buka Puasa. Read More »

Ratusan Masyarakat Kota Kendari Ikuti Vaksinasi di Kantor Kemenag Sultra.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Polda Sultra beserta PBNU, Kakanwil Kemenag Sultra melaksanakan vaksinasi serentak 1 juta vaksin dan booster yang bertempat di Halaman Kantor Kanwil Kemenag Sultra, Kamis (11/04/2022). Vaksinasi di Kemenag turut dihadiri Waka Polda Sultra Brigjen Pol Drs. Waris Agono, M.Si. Kegiatan ini bertempat di tiga lokasi berbeda dengan sasaran pelajar, mahasiswa, ASN beserta masyarakat

Ratusan Masyarakat Kota Kendari Ikuti Vaksinasi di Kantor Kemenag Sultra. Read More »

Personel Dit Intelkam Polda Sultra Bangun Lembaga Pendidikan Al-Qur’an Untuk Anak-anak.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Tidak hanya mengabdi kepada institusi Polri, pengabdian sebagai seorang personel korps Bhayangkara tanpa batas ditunjukkan oleh Aipda La Onta Rahafa yang sehari-hari berdinas di Subdit I Dit Intelkam Polda Sultra. Cerita ini dimulai Sejak pertengahan tahun 2018 awal bulan Juni, Aipda La Onta mulai mengumpulkan anak anak santri satu persatu untuk diajarkan huruf

Personel Dit Intelkam Polda Sultra Bangun Lembaga Pendidikan Al-Qur’an Untuk Anak-anak. Read More »

BKO ke Polda Papua,Brimob Polda Sultra DiPimpin Langsung Dansat Brimob.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Sebanyak Satu Satuan Setingkat Kompi (SSK) atau 102 personil Satuan Brimob Polda Sultra, di berangkatkan ke Provinsi Papua dalam rangka bergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Amole. Pemberangkatan personil Satuan Brimob Polda Sultra itu, dilaksanakan dalam sebuah upacara yang di pimpin Kapolda Sulawesi Tenggara (Sultra), Irjen Pol. Drs. Teguh Pristiwanto, Rabu (23/2/2022). Irjen Teguh

BKO ke Polda Papua,Brimob Polda Sultra DiPimpin Langsung Dansat Brimob. Read More »

Pimpin Apel Gelar Pasukan PAM Pilkades Serentak 2022, Kapolres Bombana Tekankan Personil Jaga Independensi.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Kapolres Bombana, AKBP Tedy Arief Soelistiyo meminta agar dalam melakukan pengamanan (PAM) Pilkades serentak di Kabupaten Bombana, personil yang ditugaskan tetap menjunjung tinggi independensi dengan tetap bersikap netral. “Jangan memihak pada salahsatu calon. Berikan pelayanan yang terbaik dan adil. Laksanakan tugas ini dengan penuh keiklasan, secara profesional dan penuh tanggung jawab dengan menjunjung tinggi supremasi

Pimpin Apel Gelar Pasukan PAM Pilkades Serentak 2022, Kapolres Bombana Tekankan Personil Jaga Independensi. Read More »

Bacok Teman Sendiri, Seorang Pemuda Di Kendari Diamankan Sat Reskrim Polres Kendari.

Tribratanews.sultra.polri.go.id-Seorang pemuda berinisial KDR (19) Tahun diamankan Sat Reskrim Polres Kendari setelah melakukan penganiayaan yang menyebabkan luka robek dan berdarah pada bagian punggung tengah belakang   terhadap salah seorang tukang parkir berinisial DP (24) Tahun yang terjadi  pada hari selasa 11 Januari 2022 sekitar pukul  15.00 Wita  bertempat di pinggir jalan Pasar Panjang Kel. Bonggoeya Kec.

Bacok Teman Sendiri, Seorang Pemuda Di Kendari Diamankan Sat Reskrim Polres Kendari. Read More »

19 Tahun Pengabdian, Alumni Dikmaba Polri TTNT-ASADE 2002 Polda Sultra Gelar Bakti Sosial.

Tribratanews.sultra.polri.go.id -Ikatan Alumni Dikmaba (IKABA) Polri merupakan kumpulan personel Polri (Polki dan Polwan) lulusan Tahun 2002 yang biasa juga disebut “TTNT-ASADE” dimana saat ini telah mengabdi untuk bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) selama 19 Tahun sejak dilantik menjadi anggota Polri pada tanggal 23 Desember 2002, dalam rangka mensyukuri 19 Tahun pengabdian dan untuk

19 Tahun Pengabdian, Alumni Dikmaba Polri TTNT-ASADE 2002 Polda Sultra Gelar Bakti Sosial. Read More »

Pertama di Sulawesi Tenggara, Polda Sultra Punya Balai Wartawan.

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Kabar gembira untuk segenap insan pers serta rekan-rekan wartawan khususnya di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, kini Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara (Polda Sultra) meresmikan Balai Wartawan Polda Sultra yang diresmikan langsung oleh Kapolda Sultra Irjen Pol Drs. Teguh Pristiwanto, Jumat (07/01/2022). Turut hadir dalam peresmian tersebut Wakapolda Brigjen Pol Drs Waris Agono, M.Si, jajaran

Pertama di Sulawesi Tenggara, Polda Sultra Punya Balai Wartawan. Read More »

1000 Lebih Personel Gabungan Siap Amankan Malam Tahun Baru 2021

Tribratanews.sultra.polri.go.id – Untuk menjaga situasi kamtibmas yang aman dan damai jelang malam tahun baru 2022, ribuan personel  melaksanakan Apel Pengamanan Tahun Baru di Area Ex MTQ Kota Kendari, Jumat (31/12/2021). Total ada sekitar 1.371 personel gabungan yang dilibatkan mulai dari TNI-Polri dan gabungan dari instansi lainnya. Apel yang dipimpin oleh Karo Ops Polda Sultra Kombes

1000 Lebih Personel Gabungan Siap Amankan Malam Tahun Baru 2021 Read More »