Pelayanan SKCK Polres Buton, Berikan Petunjuk Pembuatan SKCK

Tribratanews.sultra.polri.go.id –Dalam memberikan pelayanan terbaik terhadap warga masyarakat, bertempat Ruang kerja SatIntelkam Polres Buton (Ruangan SKCK)  Polres Buton  Bripda Sahria memberikan pelayanan terhadap warga masyarakat yang bernama Idris Sulaiman , untuk memperoleh SKCK ( Surat ketetangan Catatan Kepolisian) untuk dipergunakan seperlunya.

Pelayanan yang diberikan oleh warga masyarakat untuk pembuatan SKCK sangat singkat dan cepat selesai, Apabila sudah membawa persyaratan secara lengkap yaitu foto Copy KTP, KK, Akte Kelahiran dan Pas Foto 4×6 (4 lembar) Berlatar merah.

Apabila warga masyarakat masih ada kekurangan seperti sidik jari maka diarahkan ke Ruangan Sidik Jari (Reskrim) Polres Buton, untuk melengkapi Surat suratnya.

 

Kasat Intelkam Iptu Maktubu  saat dikonfirmasi menyampaikan Unit opsnal kami selalin melaksanakan penawasan dan penggalangan dilapangan juga melaksanakan tugas pelayanan memberikan Pelayanan yang terbaik terhadap warga Masyarakat yang membutuhkan SKCK  dan pelaksanaannya di Kantor Polsek terdekat yang berada di Wilayah Hukum Polres Buton”, ujar Kasat Intel.  Kamis 10/05/2018

Tinggalkan Komentar