Kabid Humas Polda Sultra: Jangan Terjebak Hoaks Pasca Tahapan Pemungutan Suara Pilkada Serentak 2024
Kendari – Pasca pelaksanaan pemungutan suara Pilkada Serentak 2024, masyarakat diimbau untuk lebih bijak dalam menerima dan menyebarkan informasi yang beredar, terutama di media sosial. Kabid Humas Polda Sulawesi Tenggara, Kombes Pol Iis Kristian, S.I.K., menegaskan pentingnya kewaspadaan terhadap informasi yang belum tentu kebenarannya atau hoaks yang dapat memengaruhi stabilitas keamanan di tengah masyarakat. “Adalah […]