Beraksi di Puluhan TKP, Komplotan Pencuri Dibekuk Tim Buser Polres Kendari
Tribratanews.sultra.polri.go.id – Kerap meresahkan masyarakat karena aksi pencurian yang dilakukan di sejumlah tkp, tim buru sergap Polres Kendari akhirnya berhasil membekuk tiga orang tersangka komplotan pencurian yang selama ini menjadi target operasi. Penggerebekan dan penangkapan tersebut dilakukan pada Selasa, 28 Agustus 2018, sekitar pukul 14.00 Wita, bertempat di Jalan Pattimura, Kelurahan Puuwatu, Kota Kendari. Penangkapan […]
Beraksi di Puluhan TKP, Komplotan Pencuri Dibekuk Tim Buser Polres Kendari Read More »