Peserta seleksi Setukpa Polri TA. 2017 Polda Sultra jalani Tes Psikologi
Sebanyak 216 personil Polda Sultra yang terdiri dari 208 orang Polki dan 8 Polwan mengikuti ujian tes psikologi yang dilaksanakan di gedung Poltekkes kendari, Selasa (31/1). Kegiatan tersebut dimulai sejak pukul 09.30 wita hingga selesai. Dilaksanakan dalam rangka seleksi calon Inspektur Polisi (SIP) Angkatan ke – 46 T.A 2017 oleh Bag psikologi biro SDM Polda […]
Peserta seleksi Setukpa Polri TA. 2017 Polda Sultra jalani Tes Psikologi Read More »