Tatap Muka Kapolda Sultra bersama Pemda dan TNI di Kolaka
Bertempat di Aula pemerintah daerah Kolaka, digelar Tatap Muka Bersama Tiga Pilar antara Pemda,TNI dan Polri. Selasa (1 Okt 2016) Tujuan digelarnya tatap muka adalah untuk menciptakan soliditas dan sinergitas dalam menunjang situasi Kamtibmas di wilayah Sultra. Kegiatan ini dihadiri Kapolda Sultra dan Komandan Korem 143 Haluoleo kendari serta unsur muspida kolaka,kolaka timur dan kolaka utara. […]
Tatap Muka Kapolda Sultra bersama Pemda dan TNI di Kolaka Read More »